Bank Century Tak Beroperasi Hari Ini

VIVAnews - PT Bank Century Tbk pada Jumat 21 November 2008 tidak akan beroperasi. Penutupan operasional ini terkait proses pengambilalihan bank oleh Lembaga Penjamin Simpanan (LPS). Senin 24 November 2008, bank sudah akan beroperasi lagi.

Hal itu disampaikan Gubernur Bank Indonesia Boediono dalam jumpa pers di Jakarta. "Untuk melaksanakan proses peralihan secara tertib, hari ini, Jumat, PT Bank Century Tbk tidak beroperasi untuk melayani nasabah," kata Boediono.

Senin pekan depan, bank akan beroperasi seperti biasa termasuk melakukan kegiatan kliring dan RTGS.

Usulan Kejaksaan Izinkan Lima Smelter Perusahaan Timah Tetap Beroperasi Disorot
Jemaah haji Indonesia mendengarkan khutbah Subuh jelang wukuf.

Cegah Informasi Simpang Siur, Jemaah Haji Diimbau Tak Bagikan Kabar Tidak Benar di Media Sosial

Menurut Direktur Bina Haji PHU Arsad Hidayat, jemaah haji diminta tidak asal membagikan informasi yang beredar di media sosial yang belum jelas kebenarannya.

img_title
VIVA.co.id
27 April 2024