Gudang Garam (GGLK)

Sekilas Perusahaan

Namanya Masuk Bursa Cagub DKI, Heru Budi: Pak Arifin Satpol PP Juga Berpotensi

Pada tanggal 26 Juni 1958, Bapak Surya Wonowidjojo memulai usaha membuat rokok kretek dengan merek dagang "Gudang Garam" dengan bercirikan industri rumah tangga yang hanya menggunakan alat tradisional sederhana. Setelah menjalankan usaha selama 10 tahun Gudang Garam menjadi semakin terkenal sehingga pendirinya mempertimbangkan untuk memperluas usaha. Pada tahun 1969, perusahaan beralih status menjadi sebuah Firma guna mengikuti perkembangan dunia usaha. Kemudian pada tahun 1971, status perusahaan berubah menjadi Perseroan Terbatas (PT) dan mendapatkan fasilitas PMDN.

Pada tahun 1991, perusahaan mengembangkan usaha di bidang kertas industri melalui PT Surya Pamenang, berkedudukan di Kediri. Prosentase pemilikan saham PT Gudang Garam Tbk. pada PT Surya Pamenang saat ini adalah 100% kurang 1 (satu) saham.

Kubu Ganjar-Mahfud Ingin Suara Prabowo-Gibran Nol, Begini Kata KPU

Produksi PT Surya Pamenang saat ini adalah:

- Coated Folding Boxboard

BI Pastikan Masyarakat di Lebaran 2024 Dapat Uang Baru

- Coated Solid Bleached Board

- Coated Duplex Board

 

Alamat Perusahaan

 

Alamat

  • Jl. Jend. A. Yani No. 79, Jakarta 10510

  • Jl. Semampir II/1, Kediri 64121

Nomor Telepon / Fax

(021) 4202460 / (021) 4243136

Homepage

http://www.gudanggaramtbk.com

 

Dewan Direksi

 

Nama

Posisi

Independen

Djajusman Surjowijono

Presiden Direktur

Tidak

Mintarya

Wakil Presiden Direktur

Tidak

Sumarto Wonowidjojo

Wakil Presiden Direktur

Tidak

Susilo Wanowidjojo

Wakil Presiden Direktur

Tidak

Widijanto

Direktur

Tidak

Djohan Harijono

Direktur

Tidak

Heru Budiman

Direktur

Tidak

H. Rinto Harno

Direktur

Tidak

Fajar Sumeru

Direktur

Tidak

Herry Susianto

Direktur

Tidak

Buntoro Turutan

Direktur

Tidak

Edijanto

Direktur

Tidak

 

Dewan Komisaris

 

Nama

Posisi

Independen

Rachman Halim

Presiden Komisaris

Tidak

Frank Willem van Gelder

Komisaris

Iya

Juni Setiawati Wonowidjojo

Komisaris

Tidak

Hadi Soetirto

Komisaris

Iya

Yudiono Muktiwidjojo

Komisaris

Iya

 

Komite Audit

 

Nama

Posisi

Frank Willem van Gelder

Ketua

Yudiono Muktiwidjojo

Anggota

Jusuf Halim

Anggota

 

Pemegang Saham

 

Nama

Status

Jumlah Saham

Periode

Persentase Kepemilikan

PT. SURYAMITRA KUSUMA

Bukan Pemegang Saham Pengendali

102.349.700

Aug-08

5,32%

PT. SURYADUTA INVESTAMA

Pemegang Saham Pengendali

1.285.320.000

Aug-08

66,80%

Rahman Halim

Komisaris

18.093.000

Aug-08

0,94%

Juni Setiawati Wonowidjojo

Komisaris

10.001.800

Aug-08

0,52%

Sumarto Wonowidjojo

Direksi

6.157.200

Aug-08

0,32%

Susilo Wanowidjojo

Direksi

5.460.400

Aug-08

0,28%

Masyarakat

Pemegang Saham di Bawah 5%

496.705.900

Aug-08

25,82%

 

Ikhtisar Keuangan

 

dalam Jutaan Rupiah

2007

2006

2005

Laporan Laba Rugi

Penjualan Bersih

28.158.428

26.339.297

24.847.345

Laba (Rugi) Kotor

5.083.795

4.716.675

5.142.640

Laba (Rugi) Usaha

2.528.677

2.190.332

3.148.692

Laba (Rugi) Bersih

1.443.585

1.007.822

1.889.646

Laba (Rugi) Bersih per Saham (Rp)

750

524

982

 

 

 

Neraca

 

 

 

Jumlah Aktiva

23.928.968

21.733.034

22.128.851

Jumlah Kewajiban

9.789.435

8.558.428

9.001.696

Ekuitas

14.119.796

13.157.233

13.111.455

 

 

 

Rasio Keuangan

 

 

 

Marjin Laba (Rugi) Kotor

18,05%

17,91%

20,70%

Marjin Laba (Rugi) Usaha

8,98%

8,32%

12,67%

Marjin Laba (Rugi) Bersih

5,13%

3,83%

7,61%

Rasio Lancar

193,48%

188,62%

173,29%

Rasio Hutang terhadap Ekuitas

69,33%

65,05%

68,66%

Rasio Hutang terhadap Aktiva

40,91%

39,38%

40,68%

Rentabilitas Rata-rata Investasi

6,32%

4,60%

8,85%

Rentabilitas Rata-rata Ekuitas

10,58%

8.00%

15.00%

 

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya